Cover Image for Monoponik Brand & Design Clinic
Cover Image for Monoponik Brand & Design Clinic
Hosted By
61 Went

Monoponik Brand & Design Clinic

Hosted by MGDverse
Registration Closed
This event is not currently taking registrations. You may contact the host or subscribe to receive updates.
About Event

Brand hari-hari ini dihadapkan dengan era persaingan yang semakin kompetitif di mana fenomena perang harga sudah jadi hal biasa, trend pasar yang cepat berubah, loyalitas konsumen yang rendah, dan lainnya. Sehingga banyak brand yang akhirnya mulai “sakit”, dan tidak sedikit yang tak bertahan lalu berujung tumbang.

Monoponik Brand & Design Clinic, sebuah agenda yang bertepatan dengan peringatan tahunan Monoponik ke-11. Event ini hadir dengan tujuan untuk membantu brand merefleksikan diri, mengenali tantangan yang sedang dihadapi, dan menyiapkan rencana pertumbuhan brand di masa depan dengan rangkaian kegiatan:

1. Brand Reflection

Casual sharing session, talk about the fundamentals of building a brand.

2. Brand Diagnosis

Brand check-up & diagnosis in mini-workshop format, together with audiences.

3. Design Clinic

Free design consultation session, limited to 4 brands only.

Location
Conclave Bandung
Jl. A. Yani No.134-136, Malabar, Kec. Lengkong, Kota Bandung, Jawa Barat 40262, Indonesia
Hosted By
61 Went